Suatu hari seorang laki-laki beserta anaknya membawa seekor kedelai ke pasar. Di tengah jalan, beberapa orang melihat mereka dan mencemooh. "
Lihatlah orang bodoh itu, mengapa tak mereka naiki saja keledainya ?"
Laki-laki tersebut mendengar cemooh itu dan meminta anaknya untuk menaiki keledai sementara ia berjalan disampingnya. Seorang wanita tua melihat mereka dan berkata, "
sudah terbalik dunia ini! sungguh anak durhaka! ia enak-enak saja duduk diatas keledai sedangkan ayahnya yang tua dibiarkan berjalan."
Jadi kali ini, anak itu turun dari keledai dan ayahnya yang naik. Beberapa saat kemudian mereka